Senin, 09 Mei 2011

Pantai suluban bali

   Pantai suluban terletak di desa pecatu antara kawasan uluwatu dan pantai labuan sait.untuk menuju lokasi tersebut dari uluwatu sekitar 3 km dan dari kota denpasar kira 34 km.Ayo berkunjung 
Book now

   Pantai suluban yang terletak di daerah perbukitan batu karang dan berpasir putih ini merupakan surga bagi peselancar karena memiliki ombak yang cukup besar dan menantang.Dan uniknya untuk menuju kepantai kita harus masuk dalam goa batu karang melalui tangga kayu ( dalam bahasa bali disebutg dengan'' mesulub'') sehingga pantai tersebut disebut pantai suluban.Selain untuk lokasi berenang dan berselancar,pantai ini juga sangat indah sebagai tempat untuk menyaksikan matahari terbenam.
   Di pantai suluban juga menyediakan warung makan,penyewaan peralatan surfing,tempat pijat,tenaga penyelamat pantai,tenaga pemandu,serta beberapa wisata sederhana.

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar